Pengawas masuk ke dalam
ruang UN 20 menit sebelum waktu pelaksanaan
untuk melakukan secara
berurutan:
a.
memeriksa kesiapan ruang ujian;
b.
b. mempersilakan peserta UN untuk memasuki ruang dengan menunjukkan kartu peserta UN dan meletakkan tas di
bagian depan ruang ujian, serta menempati tempat duduk sesuai dengan nomor yang
telah ditentukan;
c.
memeriksa dan memastikan setiap peserta UN hanya membawa pensil, penghapus,
peraut, dan penggaris yang akan dipergunakan ke tempat duduk masing-masing;
d.
memeriksa dan memastikan amplop soal dalam keadaan tertutup rapat (tersegel),
membuka amplop tersebut disaksikan oleh peserta...